Headlines News :
Home » » Video polisi Mesir menyerang dengan ganas pada waktu solat para demonstran

Video polisi Mesir menyerang dengan ganas pada waktu solat para demonstran

Written By ASEP KUMIS on Selasa, 22 November 2011 | 11/22/2011 04:16:00 AM




Sadis dan kejam! kata itulah yang layak disematkan kepada kepolisian Mesir. Semenjak revolusi yang memanas baru-baru ini, mereka bertindak kejam dan ganas dan semena-menaya, sehingga hingga saat ini menyebabkan 7 demonstran meninggal dunia. Rezim yang baru tumbang digantikan oleh aparat militer malah menambah parah pemerintahan baru, sehingga Rakyat Mesir melakukan Revolusi ke 2 untuk menumbangkan kekuatan Militer. Video dari statsiun Tv Al Jazeera ini adalah bukti nyata kekejaman yang dilakukan oleh aparat kepolisian. Innalillahi waa inna ilaihi rojiun..


SUMBER
Share this article :
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. Copas 4 Islam - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Mas Template